Tanpa mengurangi rasa hormat, kami mengundang Anda untuk menghadiri acara pernikahan kami.
Mohon maaf apabila ada kesalahan penulisan nama atau gelar
بِسْمِ اللهِ الرَّحْمٰنِ الرَّحِيْمِ
Dengan menyebut nama Allah, yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang.
Tanpa mengurangi rasa hormat, kami mengundang Teman, Keluarga, serta Kerabat terdekat kami pada acara pernikahan:
Reza & Dila
Dan di antara tanda-tanda (kebesaran)-Nya ialah Dia menciptakan pasangan-pasangan untukmu dari jenismu sendiri, agar kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan Dia menjadikan di antaramu rasa kasih dan sayang. Sungguh, pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda (kebesaran Allah) bagi kaum yang berpikir.
QS: Ar-Rum Ayat 21
GROOM
Mochamad Zamil Reza
Putra Bungsu dari Alm. Bapak TB. H. Hudri dan Ibu Hj. Tati Hartati
BRIDE
Nura Fadlila
Putri Sulung dari Bapak Fawwaz dan Ibu Dian Ratnasari
Hari
Bahagia
Akad
Kamis
05
Sept
2024
Mulai pukul 09.00
RESEPSI
Kamis
05
Sept
2024
Mulai pukul 11.00
Hotel Gondangdia
Jl. Raya Puncak Kec. Cisarua, Kabupaten Bogor, Jawa Barat
Bismillah alhamdulillah wasyukrulillah kami sklwrg turut berbahagia dan mendo'akan Reza dan Nura semoga saat ini sampai hari H dan seterusnya dilimpahi rezeki, kesehatan, kelancaran, kemudahan serta dalam mengarungi bahterra rumah tangga senantiasa dalam rahmat dan ridhoNya menjadi keluarga yang barokah "samawa" fiddunya walakhirat, barokallahu laka wabaroka 'alaika wajama'a baenakuma bilkhoir.Aamiin yra
Semoga Allah melancarkan segala urusan, diberikan kesehatan yg sempurna, dilindungi dari segala keburukan, Semoga menjadi Keluarga yg Sakinah Mawadah Marohmah penuh kebahagiaan & kesejahteraan. Aamiin
Kirim
Hadiah
Doa serta restu teman, keluarga serta kerabat terdekat kami merupakan hadiah terindah bagi kami. Namun, jika ingin memberi hadiah berupa tanda mata, dengan senang hati kami menerimanya. Tanda kasih yang diberikan merupakan pelengkap kebahagiaan kami berdua.
Nura Fadlila
Hotel Gondangdia, Jl. Raya Puncak Kec. Cisarua, Kabupaten Bogor, Jawa Barat
Kirim
Hadiah
Doa serta restu teman, keluarga serta kerabat terdekat kami merupakan hadiah terindah bagi kami. Namun, jika ingin memberi hadiah berupa tanda mata, dengan senang hati kami menerimanya. Tanda kasih yang diberikan merupakan pelengkap kebahagiaan kami berdua.
Nura Fadlila
Hotel Gondangdia, Jl. Raya Puncak Kec. Cisarua, Kabupaten Bogor, Jawa Barat
Nura Fadlila
6860296118
Terima kasih
Reza & Dila
Silahkan Scan QR Code dibawah ini